Tren F&B 2025 Inovasi dan Peluang Bisnis yang Harus Diketahui
Tren F&B 2025 Inovasi dan Peluang Bisnis yang Harus Diketahui Industri makanan dan minuman (F&B) selalu mengalami perubahan yang dinamis, terutama dengan perkembangan teknologi, perubahan pola konsumsi, dan tren kesehatan yang semakin mendominasi pasar. Menjelang tahun 2025, sektor F&B di prediksi akan mengalami transformasi besar, dengan munculnya berbagai inovasi yang tidak hanya memenuhi kebutuhan konsumen